Minggu, 09 Februari 2025

Game ku di steam

Akhir akhir ini, aku sering bermain game di laptopku, game yang kumainkan kebanyakan berbayar, seperti assassin's creed series, batman arkham series, the forest dan lain lain.

Game yang sering ku mainkan adalah Assassin's creed, aku sudah bermain gamenya sekitar 42 jam. Gamenya tentang seorang medjay(polisi khusus di mesir kuno) yang ingin membalaskan dendam anaknya. Game nya seruu banget

Ini game yang kubeli dari winter 2024 kemarin sampai sekarang, kisaran harga diskonnya sekitar 60-30 ribu per game

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Mendaftar sma

 Pada sabtu 1 Februari kemarin, aku dan keluargaku sudah berencana mau dateng ke sma yang mau ku tuju, yaitu sma taruna Muhammadiyah di gunu...